Thursday 16 April 2015

Baru : Soal UAS / UKK KTSP Kelas 2 PKN Semester 2/Genap

Soal UAS / UKK KTSP Kelas 2 PKN Semester 2/Genap - Selamat siang  bagi rekan - rekan Guru semuanya yang sedang mencari  Soal UAS / UKK KTSP Kelas 2 PKN Semester 2/Genap khususnya untuk SD kali ini saya akan berbagi silahkan untuk di simak .


Soal UAS / UKK KTSP Kelas 2  PKN Semester 2/Genap


I. Berilah tanda ( x ) silang pada huruf  a, b, c atau d  pada jawaban yang benar

1. Kita mesti menjaga.... dengan tetangga dan teman - teman kita

a. permusuhan
b. perselisihan
c. kerukunan

2. Kita di anjurkan tolong menolong dalam ...

a. keburukan
b. kejahatan
c. kebaikan

3. yang merupakan perbuatan jujur adalah...

a. mencuri
b. bohong
c. tidajk menyontek saat ujian

4. agar bencana tidak mudah terjadi , lingkungan sekitar harus kita....

a. abaikan
b. jaga
c. rusak

5. manusia akan rugi jika lingkungan ...

a. di lestarikan
b. di rawat
c. di rusak

9. salah satu akibat membuang sampah sembarangan adalah...

a. banjir
b. gempa
c. tsunami

10. Salah satu penyebab banjir adalah ...

a. membuang sampah pada tempatnya
b. hutan yang gundul
c. hutan yang rimbun

11. kita membutuhkan pertolongan kepada orang yang...

a. acuh
b. kaya
c. membutuhkan

12. Dengan bergotong royong , pekerjaan sulit menjadi ....

a. rumit
b. semakin sulit
c. mudah

14. Agar kehidupan berjalan nyaman , lingkungan sekitar harus kita...

a. abaikan
b. jaga
c. rusak

15. Bekerja sama tidak boleh pada saat ...

a. mengerjakan ulangan
b. membersihkan halaman sekolah
c. membantu teman yang kesusahan

16. musyawarah dapat di perkokoh melaluai.....

a. permusuhan
b. perdebatan
c. kerukunan

17. Dalam musyawarah kita harus saling ...

a. melototi
b. perdebatan
c. enghormati

18. Tujuan musyawarah yaitu...

a. banyak manfaatnya
b. bahaya
c. perbedaan

19. Dengan bekerja sama , pekerjaan sulit menjadi ...

a. rumit
b. mudah
c.   susah

20. jika pepohonan hutan gundul atau di tebang , akibatnya adalah...

a. banjir
b. di rawat
c. di rusak

II. Isilah titik - titik di bawah ini dengan jawaban yang benar

1.  Lingkungan harus  kita...

2. lingkungan tidak boleh ...

3. Contoh sikap yang jujur adalah ...

4. patuh berlalu lintas termasuk tindakan ...

5. manusia akan rugi jika lingkungan ...

III .Jawablah pertanyaan - pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Berikan contoh hidup rukun di rumah ?

2. Mengapa kita harus berdisiplin

3. Apa saja contoh prilaku jujur ? coba sebutkan 4 macam !

4. Bagaimana akibatnya jika lingkungan tidak di lestarikan !

5.Mengapa kita perlu kerja sama?

Demikian  Soal  UKKk / UAS KTSP Kelas 2 PKN ( Pendidikan kewarganegaraan ) Semester 2/Genap  semoga soal di atas bisa membantu  dan semoga bermanfaat. jika ada suatu keluhan tentang soal di atas mari kita diskusikan dalam porum kolom komentar di bawah ini. Sukses selalu

Related Post:

No comments:

Post a Comment